Erick Thohir Ungkap Kapan Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Bisa Dijual

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengungkapkan kapan tiket Timnas Indonesia vs Argentina bisa dijual.

Amaludin
Kamis, 25 Mei 2023 | 09:24 WIB
Erick Thohir Ungkap Kapan Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Bisa Dijual
Erick Thohir Ungkap Kapan Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Bisa Dijual. (PSSI)

PURWASUKA - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengungkapkan kapan tiket Timnas Indonesia vs Argentina bisa dijual. 

Menurut Erick Thohir, tiket Timnas Indonesia vs Argentina bisa dijual setelah pihak AFA (Federasi Sepak Bola Argentina) meninjau lapangan pertandingan serta latihan dan mengaku bersedia menggunakannya.

"Ya tunggu sabar. Ini baru selesai ditinjau venuenya, Rabu (24/5). Makanya sekarang baru percaya diri, habis ditinjau AFA (Federasi Sepak Bola Argentina)," ujar Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir.

"Abis ditinjau dia bilang perfecto baru kita sekarang bisa berbicara tiket,"

Baca Juga:Profil Tina Turner, Ratu Rock'n Roll dengan Suara Kuat dan Kharisma Panggung yang Mempesona

"Ini Lionel Messi latihan ada lobang gak di tempat latihannya, cedera enggak? Nah itu standar ya yang ditinjau. Jadi saya hanya bicara mereka (AFA) melihat seluruh fasilitas hari ini, tempat latihan bola, dan semua. Makanya saya sudah bicara sama pengurus GBK dari tanggal 16-20 Juni tidak ada yang boleh memakai stadion terlebih dahulu," katanya menambahkan.

Diketahui, agenda FIFA Match Day ini akan berlangsung pada bulan Juni. Tepatnya, berlangsung pada 19 Juni 2023 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).***

Nasional

Terkini

Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Purwakarta akan menertibkan alat peraga kampanye (APK) yang dipasang tak sesuai tempatnya dalam waktu dekat.

Purwasuka | 15:39 WIB

Ada beberapa Kode Redeem FF 31 Mei 2023 atau Free Fire yang dapat kalian klaim untuk main bareng (mabar) teman.

Ragam | 15:09 WIB

Diskusi membahas kemanfaatan program naturalisasi berdasarkan pasal 20 Undang-Undang No. 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan.

Ragam | 14:23 WIB

Persija Jakarta masih bergerak aktif dalam menyusun skuad Liga 1 2023/2024. Hal itu diutarakan oleh juru taktik Macan Kemayoran, Thomas Doll.

Ragam | 13:52 WIB

Uji coba kereta cepat Jakarta-Bandung (KCJB) diketahui masih terus dilakukan pemeritahan, namun momen ini justru dijadikan sebagai ide yang menarik untuk memodifikasi kendaraan menjadi odong-odong layaknya kereta cepat.

Purwasuka | 13:41 WIB

Bupati Karawang, Cellica Nurrachadiana melepas 472 calon jemaah haji dari daerahnya pada 30 Mei 2023 di lapangan Yonif 305/Tengkorak, Telukjambe Timur, Karawang.

Purwasuka | 10:28 WIB

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), secara gamblang menginformasikan prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat (Jabar) pada 31 Mei 2023.

Jabar | 07:26 WIB

Joao Felix dipastikan takan bermain bersama Chelsea di Liga Inggris musim depan. Ini terjadi usai dirinya tak masuk pilihan dari sang pelatih The Blues Pochettino.

Ragam | 07:19 WIB

Kiper Asal Slovenia, Samir Handanovic belum membahas masa depannya.

Ragam | 07:00 WIB

PSS Sleman terus mematangkan diri menatap Kompetisi BRI Liga 1 2023/24. Dan mengakhiri kegiatan di bulan Mei, skuat berjuluk Super Elang Jawa memulai agenda pemusatan latihan atau TC di kawasan kaki Gunung Merapi tepatnya di daerah Kaliurang, Sleman di mulai Sabtu (27/5) sore hingga selasa (6/6) men

Ragam | 16:06 WIB

Kongres Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi bakal dihadiri Heru Budi.

Metropolitan | 21:15 WIB

Plt Kepala Disdik DKI Syaefuloh Hidayat mengatakan, nilai anggaran untuk mencairkan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 adalah Rp 1,5 triliun.

Metropolitan | 18:46 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Pengangkatan tersebut dilakukan dalam rapat paripurna pengucapan sumpah jabatan di gedung DPRD DKI, Rabu (31/5/2023).

Metropolitan | 15:18 WIB

Pemprov DKI Jakarta pastikan jika pajak yang dikenakan sesuai Perda yakni hanya 15 persen, sedangkan 5 persen dari promotor.

Metropolitan | 14:00 WIB

Virgoun dikabarkan kepergok sedang "main" bersama selingkuhannya oleh pihak polisi.

Gosip | 23:10 WIB

Inara Rusli merasa dirugikan secara immaterial oleh Virgoun selama pernikahan mereka.

Gosip | 22:55 WIB

Inara Rusli dikabarkan menggandeng Hotman Paris sebagai kuasa hukum setelah Virgoun membawa kabur ketiga anaknya.

Gosip | 22:34 WIB

Isi tuntutan Inara Rusli mencakup hak asuh anak, uang mut'ah dan iddah, nafkah anak, serta harta gono gini.

Gosip | 22:22 WIB

"She's a very lovely girl. Dia enak banget untuk diajak kerja sama," beber Yuki Kato.

Gosip | 22:05 WIB
Tampilkan lebih banyak