Shin Tae Yong Sipakan Pemain Timnas Indonesia U-20 Untuk TC di Spanyol dan Turki

Sebanyak 34 pemain Timnas Indonesia U-20 disiapkan pelatih Shin Tae-yong untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) di Eropa yakni Turki dan Spanyol.

Amaludin
Rabu, 12 Oktober 2022 | 14:30 WIB
Shin Tae Yong Sipakan Pemain Timnas Indonesia U-20 Untuk TC di Spanyol dan Turki
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Shin Tae Yong (pssi)

PURWASUKA - Sebanyak 34 pemain Timnas Indonesia U-20 disiapkan pelatih Shin Tae-yong untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) di Eropa yakni Turki dan Spanyol.

Saat ini skuad Timnas Indonesia U-20 menjalani latihan terlebih dahulu di Jakarta. Keberangkatan mereka masih menunggu visa.

Pelatih Shin Tae-yong mengatakan bahwa selain menjalani latihan, para pemain juga akan melakoni sejumlah laga uji coba di Turki dan Spanyol.

"Setelah lolos ke Piala AFC U-20 2023, tim U-20 Indonesia kami programkan untuk menjalani pemusatan latihan di Turki dan Spanyol. Pemain harus bekerja keras, disiplin, fokus dan meningkatkan kemampuannya," kata Shin Tae-yong.

Baca Juga:Profil Windah Basudara, Youtuber yang Galang Dana Untuk Pendidikan Anak-anak

Sementara itu, Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengatakan saat ini tim menjalani latihan di Jakarta terlebih dahulu hingga keberangkatan ke Turki.

"Sejumlah negara Eropa akan menjadi lawan uji coba tim U-20 Indonesia saat pemusatan latihan di Turki dan Spanyol," kata Indra Sjafri. 

PSSI berharap Tim U-20 Indonesia dapat meningkatkan kemampuan selama pemusatan latihan di Eropa. Apalagi tim ini nantinya menjadi cikal bakal skuad Piala Dunia U-20 2023 mendatang.

Pada pemanggilan ini, nama-nama seperti Ahmad Rusadi, Alfriyanto Nico, Arkhan Fikri, Marselino Ferdinan, Ronaldo Kwateh masih menghiasi skuad Garuda Nusantara.***

Baca Juga:Siaga Banjir dan Longsor di 5 Kabupaten dan Kota di Jawa Barat

Ragam

Terkini

Kabar gembira untuk warga Purwakarta, Anne Ratna Mustika selaku Bupati Purwakarta menginformasikan bahwa perbaikan pipa PDAM yang rusak sudah selesai.

Purwasuka | 13:10 WIB

Satuan Samapta Polres Purwakarta terus gencar melakukan patroli malam hingga menjelang dini hari.

Purwasuka | 11:37 WIB

Grup band Coldplay akan menggelar konsernya di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta. Rencananya band asal Inggris ini akan manggung pada 15 November 2023 mendatang.

Nasional | 10:28 WIB

Susunan kepengurusan Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 2023-2027, resmi dilantik. Prosesi tersebut baru dilakukan selang tiga bulan setelah Kongres Luar Biasa (KLB).

Nasional | 09:24 WIB

Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan akan berupaya mempercepat penyusunan berkas dakwaan kasus penganiayaan dengan tersangka Mario Dandy Satriyo dan Shane Lukas agar bisa segera dilimpahkan ke pengadilan.

Nasional | 09:04 WIB

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), secara gamblang menginformasikan prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat (Jabar) pada 27 Mei 2023.

Jabar | 06:31 WIB

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp menaruh harapan besar pada Borussia Dormund. Ia ingin mantan timnya tersebut bisa juara Liga Jerman 2022-2023.

Ragam | 05:46 WIB

Ada beberapa Kode Redeem FF 26 Mei 2023 atau Free Fire yang dapat kalian klaim untuk main bareng (mabar) teman.

Ragam | 15:05 WIB

Asisten pelatih kiper Persib, I Made Wirawan, antusias menyambut Liga 1 2022/2023. Kompetisi musim ini akan menjadi tahun pertama Made menjalani peran baru setelah pensiun sebagai pemain.

Ragam | 14:52 WIB

Bank BJB hari ini, kamis (25/5) melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Luar Biasa (RUPSLB).

Jabar | 14:04 WIB

"Pemkot harus diberi tugas, dan mereka harus bisa menyisir di setiap wilayahnya dan mencari bangunan yang menyalahi aturan..."

Metropolitan | 10:49 WIB

Polisi menemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban mayat dalam karung.

Metropolitan | 05:39 WIB

Gidion menduga adanya indikasi pembunuhan terhadap korban mayat dalam karung tersebut.

Metropolitan | 23:01 WIB

Mayat tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus karung.

Metropolitan | 20:14 WIB

Pemprov DKI Jakarta menggelar lomba desain ikon Jakarta. Perlombaan tersebut pun kini menjadi sorotan sejumlah pihak, mulai dari para politikus sampai dengan warganet.

Metropolitan | 14:26 WIB

Tangisan Lesti Kejora pecah ketika melihat suaminya, Rizky Billar tampil di ajang fashion show brand SAS Designs.

Gosip | 11:44 WIB

Video Dul Jaelani tersebut mendulang beragam komentar dari para netizen.

Gosip | 11:01 WIB

Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie resmi memperkenalkan produk terbaru mereka, Genta Mild Laundry Detergent baru-baru ini.

Gosip | 10:31 WIB

Warganet meminta Lolly untuk memaafkan dan kembali pada ibunya, Nikita Mirzani yang telah melahirkan dan merawatnya selama ini.

Gosip | 10:10 WIB

Pacar baru Alyssa Daguise seorang rapper asal Jerman.

Gosip | 10:00 WIB
Tampilkan lebih banyak