Meriahnya Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Karawang Tahun 2022

Puncak peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Kabupaten Karawang Tahun 2022 digelar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang.

Yadi
Jum'at, 26 Agustus 2022 | 07:30 WIB
Meriahnya Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Karawang Tahun 2022
Puncak peringatan Hari Anak Nasional Karawang.

Karawang - Puncak peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Kabupaten Karawang Tahun 2022 digelar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang di Yayasan Sultan Hassanudin Jalil, Tamelang, Kecamatan Purwasari, pada Kamis (25/8/2022).

Turut hadir langsung Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurracahdiana, DP3A Provinsi Jawa Barat, Kepala DP3A Karawang dan Pengelola Pengurus Yayasan Sultan Hassanudin Jalil, para Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Karawang, Forum Anak Singaperbangsa (FAS).

Puncak perayaan HAN di Karawang tahun ini mengusung tema "Menyongsong Harapan Menuju Anak Karawang yang Gemilang" berlangsung meriah dengan pembacaan suara anak serta penyerahan penghargaan bagi para anak berbakat.

Bupati Karawang mengucapkan selamat hari anak nasional 2022 sembari mengajak para orang tua agar lebih memberi perhatian besar kepada anak.

Baca Juga:Warga Karawang Diminta Terapkan PHBS, Bupati Cellica Ungkap Alasannya

"Anak-anak sekarang sudah pintar dan mudah menyerap informasi, kita sudah tidak mungkin menasehati anak dengan marah marah seperti orang tua kita jaman dulu. Itu yang membentuk mental mereka yang kritis. Jadi anak anak harus disentuh hatinya," kata Bupati.

Bupati berpesan kepada para orang tua agar jangan membiarkan anak-anak menyendiri karena kurang perhatian dan jangan pula mengekang anak.

"Terkadang kita lupa bahwa mereka itu adalah cerminan kita, simpulkan pentingnya pendidikan bagi mereka," kata Bupati.

Peringatan HAN ini merupakan penghormatan dan penghargaan, serta pemenuhan hak anak. Untuk mewujudkan SDM yang tangguh, ada beberapa tantangan yang harus dihadapi, baik dari masalah pendidikan, kesehatan dan masalah sosial, lanjut Bupati.(*)

Baca Juga:Bongkar Judi Online di Karawang, Polisi Amankan Delapan Orang

Purwasuka

Terkini

Grup band Coldplay akan menggelar konsernya di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta. Rencananya band asal Inggris ini akan manggung pada 15 November 2023 mendatang.

Nasional | 10:28 WIB

Mantan Istri Gading Marten, Gisel beri dukungan pada Rebecca Klopper yang terseret kasus video dewasa yang mirip wajah pacar Fadly Faisal tersebut.

Ragam | 09:43 WIB

Susunan kepengurusan Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 2023-2027, resmi dilantik. Prosesi tersebut baru dilakukan selang tiga bulan setelah Kongres Luar Biasa (KLB).

Nasional | 09:24 WIB

Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan akan berupaya mempercepat penyusunan berkas dakwaan kasus penganiayaan dengan tersangka Mario Dandy Satriyo dan Shane Lukas agar bisa segera dilimpahkan ke pengadilan.

Nasional | 09:04 WIB

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), secara gamblang menginformasikan prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat (Jabar) pada 27 Mei 2023.

Jabar | 06:31 WIB

Prediksi AC Milan vs Juventus di Serie A Liga Italia 2022-2022 menarik kita ketahui. Ini akan menjadi laga big match di Liga Italia.

Ragam | 06:26 WIB

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp menaruh harapan besar pada Borussia Dormund. Ia ingin mantan timnya tersebut bisa juara Liga Jerman 2022-2023.

Ragam | 05:46 WIB

Ada beberapa Kode Redeem FF 26 Mei 2023 atau Free Fire yang dapat kalian klaim untuk main bareng (mabar) teman.

Ragam | 15:05 WIB

Asisten pelatih kiper Persib, I Made Wirawan, antusias menyambut Liga 1 2022/2023. Kompetisi musim ini akan menjadi tahun pertama Made menjalani peran baru setelah pensiun sebagai pemain.

Ragam | 14:52 WIB

Bank BJB hari ini, kamis (25/5) melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Luar Biasa (RUPSLB).

Jabar | 14:04 WIB

Satu pelaku perampokan memaksa pegawai minimarket untuk menyerahkan kunci brankas uang sambil menodongkan pistol

Metropolitan | 18:21 WIB

Tak hanya memukul wanita, pelaku juga memukuli sopir yang menegurnya karena menyerobot antrean SPBU

Metropolitan | 18:16 WIB

Trunoyudo juga menegaskan penyidik akan secara proporsional dan profesional dengan mengedepankan scientific crime investigation

Metropolitan | 18:09 WIB

Karyoto merasa bertanggung jawab atas ramai pemberitaan terkait Mario Dandy

Metropolitan | 15:45 WIB

"Pelaku dua orang ditangkap di Tanah Abang. Salah satu pelaku merupakan residivis," ujar Hengki

Metropolitan | 12:18 WIB

Reaksi Mulan Jameela saat membimbing Lesti Kejora latihan bareng Ahmad Dhani jadi perhatian netizen. Mengapa?

Gosip | 22:23 WIB

Indra Bekti dan Aldila Jelita masih berhubungan baik meski sudah bercerai.

Gosip | 21:53 WIB

Bersama ucapan selamat ulang tahun pada Lolly, Antonio membagikan momen kebersamaan mereka saat main TikTok bareng.

Gosip | 21:35 WIB

Kasus narkoba yang menjerat Yoo Ah In cukup mengejutkan publik.

Gosip | 21:10 WIB

Warganet kecewa enzy storia dan molen kasetra merayakan after party diduga dengan minum alkohol.

Gosip | 20:20 WIB
Tampilkan lebih banyak